
Epicor Luncurkan Agen AI ERP Pertama dengan Skema Outcomes-Based Pricing untuk Mempercepat Keputusan Supplier
Austin, Texas – 3 September 2025 Epicor, penyedia global terkemuka perangkat lunak enterprise berbasis industri untuk mendukung pertumbuhan bisnis, hari ini memperkenalkan Epicor Prism Business Communications — agen AI ERP pertama di industri dengan model harga berbasis hasil (outcomes-based pricing). Solusi ini mengotomatisasi alur kerja RFQ (Request for Quotation) dan mempercepat komunikasi dengan supplier, membantu bisnis […]